Arsip Berita

Total:  51 item

Filter by:  manajemen

slide 0
Membangun Generasi Muda Unggul: FEB UKRIDA Selenggarakan Parents Gathering

13 Desember 2024 | Humas

Fakultas Ekonomi dan Bisnis (FEB) UKRIDA menggelar Parents Gathering pada 30 November 2024 dengan tema "Bersinergi Membangun Generasi Muda Unggul"

slide 1
Produk Mekaiku : Penyedap Rasa Alami Menjadi Karya Inovasi Bisnis Mahasiswa UKRIDA

06 Desember 2024 | Humas

Penyedap Rasa Alami Menjadi Karya Inovasi Bisnis Ketiga Mahasiswa UKRIDA

slide 2
UKRIDA Sukses Menggelar Life Entrepreneurship and Development (LEaD) Competition 2024 : Lomba Poster Inovasi dan Prototipe Produk Inovasi

26 November 2024 | Humas

Jakarta, 22 November 2024, UKRIDA Menggelar Kompetisi Life Entrepreneurship and Development (LEaD) 2024 secara hybrid bertempat di Junction Kampus 1 UKRIDA. 

slide 3
Rangkaian Kunjungan SMA Kristen Yusuf ke UKRIDA

26 November 2024 | Humas

Fakultas Ekonomi dan Bisnis (FEB) UKRIDA dengan bangga menyambut baik dan mengedukasi dalam kesempatan kunjungan siswa-siswi SMA Kristen Yusuf bersama Kepala Sekolah dan Guru pendamping ke UKRIDA pada Selasa, 19 November 2024.  

slide 4
Beyond Planning: UKRIDA dan Maxwell Leadership Indonesia Cetak Pemimpin Masa Depan

25 November 2024 | Humas

Universitas Kristen Krida Wacana (UKRIDA) menggelar acara bertajuk Beyond Planning: Focusing on What Matters pada Sabtu, 16 November 2024, bertempat di Lounge Kampus 2 UKRIDA. 

slide 5
Seminar dan Kolaborasi FEB UKRIDA dengan Semesta Akademi

16 Oktober 2024 | Humas

Fakultas Ekonomi dan Bisnis (FEB) UKRIDA mengadakan seminar dan penandatanganan kerja sama dengan PT Semesta Edukasi Kreatif (Semesta Akademi) pada Jumat, 11 Oktober 2024 bertajuk "Speak Up: Building Communication Skills for Young Professionals" 

slide 6
Tim Naga UKRIDA Meraih Juara 2 pada Ajang Budi Luhur Business Case Competition

07 Oktober 2024 | Humas

Mahasiswa Program Studi Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis UKRIDA angkatan 2024 yang tergabung dalam tim Naga UKRIDA berhasil meraih juara 2 Budi Luhur Business Case Global (BLBCC) 2024 pada Rabu. 2 Oktober 2024

slide 7
Mendorong Kesadaran Pajak di Kalangan Generasi Muda: "Generasi Muda Paham Pajak" Hadir di UKRIDA

25 September 2024 | Humas

Universitas Kristen Krida Wacana (UKRIDA) kembali menunjukkan komitmennya dalam membekali mahasiswa dengan keterampilan dan pengetahuan yang relevan melalui acara edukasi pajak bertajuk "Generasi Muda Paham Pajak" bersama Direktorat Jenderal Pajak (DJP).

slide 8
Fakultas Ekonomi dan Bisnis (FEB) UKRIDA Mengadakan UNVESTIFAL 3.0, Seminar Investasi dan Trading untuk Generasi Muda

17 September 2024 | Humas

FEB Universitas Kristen Krida Wacana (UKRIDA) bersama Henan Sekuritas kembali mengadakan UNVESTIFAL 3.0 - L.I.G.H.T. (Learning Investment Growth and Healthy Trading) pada 30 Agustus - 13 September 2024.

slide 9
Kolaborasi Fakultas Ekonomi dan Bisnis (FEB) UKRIDA dengan Universiti Malaysia Sarawak (UNIMAS) dan STIAB Jinarakkhita, Lampung

03 September 2024 | Humas

Universitas Kristen Krida Wacana memperkuat kerjasama dengan Universiti Malaysia Sarawak (UNIMAS) dan Sekolah Tinggi Ilmu Agama Buddha Jinarakkhita Lampung,  di Ballroom Naraya UTC UNJ by Naraya hotel pada Selasa, 20 Agustus 2024.